banner 7
banner 11
banner 12
banner 14
previous arrow
next arrow

About Us

PT. TAM Property merupakan perusahaan berkembang yang bergerak di bidang pengembangan perumahan dan real estate di Jabodetabek. Berdiri sejak tahun 2015, kami fokus pada pengembangan properti sebagai hunian modern dengan design up to date berkonsep eco green living dan juga  sebagai solusi  investasi dan bisnis.

Portofilo kami terdiri dari perumahan subsidi/FLPP dan juga perumahan komersil tipe 1 dan 2 lantai yang dilengkapi dengan Kawasan ruko untuk usaha dan bisnis.

Kedepan, PT TAM Properti Group akan terus mengembangkan inovasi untuk meningkatkan keunggulan-keunggulan komparatif. Selain itu, PT TAM Properti Group akan terus memanfaatkan pengalaman dan keahliannya agar tetap membangun yang terbaik untuk bisnis properti di Indonesia.

Kami senantiasa mengundang mitra dan investor yang berkeinginan menjajaki peluang bisnis yang menarik dan profit yang menjanjikan bersama PT TAM Property Group

Our Project

Sebagai Perusahaan yang bergerak di bidang pengembangan perumahan dan real estate, TAM Property Group berkomitmen membangun hunian yang berkualitas, design mewah, lingkungan yang aman dan nyaman sebagai pilihan terbaik masa kini!

Portofolio

LATEST NEWS & ARTICLE

Timur Jakarta jadi kawasan industri yang maju dengan masuknya perusahaan multinasional berskala besar. Tak heran, pemerintah setempat terus membangun beragam
Membeli rumah adalah sebuah keputusan besar yang harus diperhitungkan matang – matang. Karena itu sebelum memutuskan membeli rumah, kita harus
Banyak manfaat yang bisa didapat dari memiliki taman atau kebun di area rumah. Tak hanya untuk kesehatan fisik saja, taman
Curah hujan yang tinggi beberapa waktu belakangan membuat sejumlah wilayah terendam banjir. Wilayah Jakarta, Bekasi, dan sekitaran Jabodetabek semua memberitakan perhilan banjir yang
Bagi Anda yang sudah siap memulai hidup baru bersama pasangan Anda, atau sekedar ingin memenuhi keinginan hidup mandiri dan ingin
Sebagai Perusahaan yang terus mengembangkan kualitasnya, PT TAM Properti selalu berusaha meningkatkan kualitas di segala aspek perusahaan. Bertepatan dengan awal
Sektor Poperti adalah salah satu sector yang terdampak efek Pandemi Corona di tahun 2020. Namun belakangan ini, berbagai macam perkembangan
Semakin langkanya ketersediaan lahan membuat harga rumah tapak semakin meningkat. Peningkatan harga juga terjadi untuk wilayah pinggiran Jabodetabek. Rata-rata harga
Setelah melewati masa pandemi dengan segala konsekuensinya dalam perekonomian, banyak orang yang lebih sadar kalua sekarang rumah menjadi sebuah kebutuhan
Di Momen Tahun Baru ini, Banyak orang yang mulai menyadari pentingnya memiliki hunian sendiri. Bersamaan dengan momen pergantian tahun juga

Our Team

Ulung Armanda Sitepu, S.T.

Founder & CEO

Heribertus Lesek, M.B.A.

Direktur

Baik Sitepu, S.H.

Komisaris

Location

Tell us how We can assist Your needs

Sosial Media

88000

Luas Lahan m2 (8.8Ha)

914

Unit

24

Keamanan 24 Jam

5

Project