Wirausahawan Mau Punya Rumah? Bisa!

KPR (Kredit Pemilikan Rumah) adalah salah satu solusi nyata yang bisa ditempuh untuk bisa memiiliki rumah sendiri dengan lebih cepat dan mudah. Kita perlu bantuan kucuran dana dari pemodal, dalam hal ini adalah bank, untuk membiayai rumah yang kita inginkan. Rumah impian pun akan bisa langsung kita tempati saat itu juga. Lalu kita akan berurusan dengan pihak bank tersebut untuk mengembalikan uang melalui angsuran setiap bulannya.

Masalahnya, untuk bisa mengajukan KPR itu ada banyak persyaratan dari bank yang harus kita penuhi. Salah satu syarat yang tertera di sana adalah jika kita berprofesi sebagai karyawan di sebuah perusahaan, maka status kita adalah sudah menjadi karyawan tetap di perusahaan tersebut.

Lalu bagaimana nasib para Pemilik Usaha pribadi, karyawan kontrak atau yang statusnya adalah freelancer alias pegawai paruh waktu? Apakah mereka tidak mendapat kesempatan untuk mengajukan KPR juga?

Tenang, ada tips yang cukup ampuh untuk Anda yang ingin membeli rumah sendiri melalui KPR. Bagaimana para pekerja yang berpenghasilan tidak tetap itu bisa lolos proses KPR? Yuk simak triknya.

1.     Riwayat Kredit yang Bersih

Sebelum mengajukan KPR, pastikan Anda memiliki riwayat kredit yang bersih. Hal ini akan menjadi perhatian utama pihak bank. Tentu saja bank akan menolak pemohon KPR yang riwayat kreditnya buruk, misalnya ada tunggakan utang, kredit macet, atau bahkan sudah masuk daftar black list bank. Jika Anda sudah melunasinya, Anda bisa “membersihkan” status Anda dengan cara datang ke kantor OJK untuk mengajukan surat keterangan dari Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK), yang dulunya bernama SID (Sistem Informasi Debitur). Data baru ini akan dibaca oleh pihak bank.

2.    Kondisi Finansial yang Sehat

Pastikan juga kondisi finansial Anda sehat sebelum pengajuan KPR. Sehat di sini ditunjukkan dengan pengelolaan utang yang tak berkendala. Memiliki sejumlah utang akan menjadi faktor pemberat lolosnya pengajuan KPR Anda. Sebaiknya lunasi utang-utang yang Anda miliki terlebih dahulu untuk memuluskan langkah Anda memiliki rumah dengan KPR.

3.    Tingkatkan Rasio Pendapatan

Anda harus menyadari bahwa menjadi karyawan kontrak atau pegawai freelance itu tidak memiliki status pekerjaan yang permanen, sehingga memiliki risiko lebih besar untuk mengalami hambatan dalam memenuhi pembayaran rumah di KPR. Inilah yang kurang bisa meyakinkan pihak bank. Tapi akan berbeda ceritanya jika Anda berhasil meningkatkan rasio pendapatan Anda. Bank akan meloloskan pengajuan KPR jika besaran angsuran tiap bulannya tidak lebih dari 30% dari pendapatan Anda. Solusi terbaik adalah Anda mendapatkan sumber penghasilan tambahan.

4.    Pilih Harga Rumah yang Sesuai Kemampuan

Ini juga penting, bahwa memilih rumah yang akan dibeli harus mempertimbangkan kemampuan. Jangan memaksakan diri. Pastikan penghasilan bulanan Anda mampu menutup angsuran KPR setiap bulannya, tanpa menimbulkan utang baru atau tunggakan. Karena itu akan lebih baik jika harga rumah yang Anda beli tetap terjangkau, seperti perumahan persembahan PT TAM Properti yaitu Griya Sukamekar Permai dan Royal TAM Babelan, yang bisa Anda dapatkan mulai dari 200Jt-an dan 400Jt-an saja!

5.    Siapkan DP Lebih

Besaran uang muka atau down payment yang Anda siapkan tentu saja akan menjadi faktor kuat untuk memuluskan lolosnya pengajuan KPR Anda. Umumnya pihak bank hanya akan menutup 80% maksimal dari total harga rumah impian Anda, sehingga sisa 20%-nya harus Anda tutup dengan pembayaran uang muka itu. Nah, jika Anda mampu menyiapkan DP yang lebih besar dari 20%, maka pihak bank akan memprioritaskan proposal KPR Anda karena hanya membutuhkan dana lebih sedikit untuk menutupnya. Namun saat ini sedang ada promo DP All-in dari PT TAM Properti. Dengan promo ini, Anda cukup membayar DP 5Jt All-in untuk perumahan Griya Sukamekar Permai, dan 3Jt All-in untuk Cluster Royal TAM Babelan. Anda tidak perlu membayar biaya tambahan apapun karena semua sudah ditanggung oleh PT TAM Properti.

Jadi, jangan ragu lagi untuk mewujudkan hunian impian Anda. Pilihan hunian hunian ideal yang bisa Anda sasar saat ini juga diantara lain adalah Griya Sukamekar Permai dan Cluster Eksklusif Royal TAM Babelan yang menawarkan solusi rumah impian untuk keluarga modern dengan harga yang sangat terjangkau. Sehingga Anda dapat lebih mudah

Selain lokasi yang strategis, kedua perumahan persembahan PT TAM Properti juga dibangun menggunakan material perumahan yang berkualitas paling unggul. Masih ada juga berbagai fasilitas seperti ruang terbuka hijau, sports area, taman multifungsi, dan lain sebagainya yang diberikan khusus untuk para penghuni.

Semua kualitas perumahan terbaik bisa Anda dapatkan dengan harga sangat terjangkau di perumahan persembahan PT TAM Properti. Silahkan dibandingkan dengan perumahan lain. Hanya dengan harga mulai dari 100-400Jtan. Dengan Promo DP All-in di kedua perumahan, Anda cukup membayar DP All-in 5jt untuk Griya Sukamekar Permai, dan DP All-in 3jt untuk Royal TAM Babelan untuk bisa langsung Akad! Semua biaya tambahan ditanggung oleh PT TAM. Selain itu ada juga promo tambahan berupa cicilan flat 2tahun dengan Suku Bunga hanya 4,75% lebih rendah dari rumah subsidi! Anda bisa mewujudkan hunian impian Anda sekarang juga, untuk info lebih lengkap Anda dapat menghubungi kami via whatsapp ke 08119522556.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *